(deadline
9 Juni 2017)
ATIC (Agricultural
Technology Innovation Challenge)
merupakan serangkaian pre-Event
dari puncak acara Successs With Agroindustry (SWAg) 2017. ATIC merupakan suatu kegiatan
tingkat nasional yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Teknologi Industri
Pertanian (Himatipa) Universitas Gadjah Mada yang bertujuan untuk mewujudkan
ide atau gagasan kreatif yang dikembangkan sesuai ketentuan pola pikir ilmiah
dan mengacu pada informasi aktual yang reliable,
serta bersifat pemberian solusi terhadap permasalahan agroindustri di
Indonesia. ATIC terdiri dari 2 rangkaian acara, yakni Lomba Karya Tulis Ilmiah
dan Lomba Essay. Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) adalah lomba yang ditujukan
untuk siswa-siswi SMA/SMK/MA-sederajat yang bertujuan untuk menumbuhkan minat
peserta dalam bidang sains dan teknologi terapan, terutama dalam bidang
Agroindustri, serta diharapkan mampu menumbuhkan semangat berinovasi untuk
mengembangkan bidang Agroindustri di Indonesia dalam aspek teknologi, rekayasa,
dan pengolahan limbah. Sedangkan Lomba Essay Nasional ATIC 2017 menjadi suatu
lomba yang ditujukan untuk mahasiswa S1/D3/D4 sederajat sebagai bentuk
partisipasi dan kontribusi aktif menyumbangkan ide dalam mewujudkan Indonesia
sebagai lumbung pangan melalui optimalisasi agroindustri.
Subtema
1.
Rekayasa lingkungan dalam menghadapi
perubahan iklim
2.
Teknologi aplikatif untuk Agroindustri
3.
Inovasi pengolahan limbah Agroindustri
4.
Energi alternatif terbarukan dalam bidang
Agroindustri
5.
Agroindustri sebagai alat ketahanan
pangan
Contact
Person
Caessarilla
Maggie (KSK) : Whatsapp/SMS
(081223249563) | Line :
zaviraak
Pratiwi
Junaedi (KSK)
:Whatsapp/SMS(085647332404) | Line : Pratiwijunaedi
Media
Informasi
Website
: http://himatipa.tp.ugm.ac.id/
Email : swaghimatipa17@gmail.com
Line : @tvz9625g
Instagram : swag_ugm
No comments:
Post a Comment